Solusi Implementasi Teknologi AI, IoT, dan Sistem Cerdas

Kami mengembangkan solusi teknologi terdepan untuk mempercepat transformasi digital dan menjawab tantangan spesifik industri Anda. Dengan keahlian mendalam di bidang analitik video AI, otomatisasi industri berbasis IoT, manajemen kendaraan cerdas, teknologi kesehatan mandiri, dan pelatihan berbasis VR, ARSA Technology menghadirkan inovasi yang terukur dan berdampak nyata untuk berbagai sektor industri

Cara Kerja

1

Perencanaan & Roadmap

ARSA membantu Anda menemukan titik terbaik untuk memanfaatkan AI dalam bisnis:

  • Analisis mendalam terhadap kebutuhan dan tantangan bisnis.
  • Identifikasi peluang serta use case AI yang relevan dan berdampak nyata.
  • Penyusunan roadmap implementasi AI yang jelas, terukur, dan sesuai prioritas bisnis.

2

Pengembangan Solusi

Kami merancang dan membangun sistem AI yang disesuaikan dengan data serta konteks operasional Anda:

  • Pembuatan model AI khusus sesuai kebutuhan.
  • Solusi machine learning untuk prediksi dan automasi.
  • Sistem computer vision untuk analitik visual dan keamanan.

3

Integrasi dengan Sistem Bisnis

AI yang dikembangkan akan terhubung mulus dengan sistem dan proses yang sudah berjalan.

  • Training / pelatihan terhadap operator maupun stakeholder lainnya
  • Integrasi melalui API dengan aplikasi eksisting.
  • Konektivitas dengan sistem lama (legacy system).
  • Automasi alur kerja untuk efisiensi operasional.

4

Monitoring & Optimasi Berkelanjutan

ARSA memastikan solusi AI Anda tetap adaptif, andal, dan selalu meningkat.

  • Monitoring performa sistem secara real-time.
  • Optimasi model agar hasil tetap akurat dan relevan.
  • Update dan pemeliharaan rutin untuk keberlanjutan jangka panjang.

Kapabilitas SOLUSI TEKNOLOGI UNTUK SETIAP KEBUTUHAN INDUSTRI

Analitik Video AI Real-time

Mengubah data video dari sistem CCTV menjadi insight keamanan dan operasional yang dapat ditindaklanjuti. Solusi kami mencakupface recognition, deteksi kepatuhan APD (PPE compliance), hingga analisis perilaku dan kerumunan secarareal-time
Learn More

Sistem Kendaraan & Parkir Cerdas

Otomatisasi manajemen akses dan parkir melalui teknologi License Plate Recognition (LPR), klasifikasi kendaraan, dan integrasi gerbang otomatis untuk alur lalu lintas yang lebih efisien dan aman
Learn More

pemeriksaan kesehatan mandiri

Teknologi Kesehatan Mandiri

Menyediakan kios kesehatan mandiri (self-service kiosk) untuk pemeriksaan tanda vital dan mendukung program corporate wellness serta deteksi dini risiko kesehatan bagi karyawan dan komunitas
Learn More

IoT Industri & Monitoring Alat Berat

Mengintegrasikan sensor IoT untuk pemantauan kondisi asetreal-time, memungkinkan strategipredictive maintenance untuk mencegahdowntime dan meningkatkan efisiensi operasional pabrik Anda
Learn More
VR Headset

Pelatihan Berbasis VR

Simulasikan skenario kerja nyata dan prosedur keselamatan dalam lingkungan virtual yang aman dan efektif. Tingkatkan keterampilan karyawan tanpa risiko fisik dan dengan biaya yang lebih efisien
Learn More
Asset tracking and monitoring

Monitoring Aset dan Lokasi Berbasis IoT

Lacak dan pantau aset bergerak maupun statis secara real-time menggunakan sensor IoT. Solusi ini memungkinkan pemantauan kondisi lingkungan, pergerakan aset, dan deteksi anomali untuk meningkatkan efisiensi dan keamanan logistik serta operasional

INSIGHTS BLOG

START YOUR AI JOURNEY WITH US

Kami siap menjadi mitra dalam mewujudkan transformasi digital bisnis Anda dengan solusi berbasis Artificial Intelligence dan IoT yang terukur dan berdampak nyata.
Hubungi tim kami untuk diskusi, konsultasi, atau menjadwalkan presentasi solusi sesuai kebutuhan industri Anda.

HUBUNGI WHATSAPP